Jakarta - Samsung Galaxy Tab berhasil mengalahkan Apple iPad. Memang, kemenangan Galaxy Tab ini bukan di pasar tablet PC global, melainkan hanya menang di kandang.
Kandang yang dimaksud tentu saja negara di mana produsen Galaxy Tab berasal, Yakni Korea Selatan. Dikutip detikINET dari Chosun, di pasar tablet Korea Selatan, iPad tercatat sudah terjual 98.000 unit. Sementara Galaxy Tab sudah melesat dengan penjualan 400.000 unit.
Memang dari segi aplikasi, iPad masih mengangkangi Galaxy Tab. Yakni 350.000 aplikasi berbanding dengan 150.000 aplikasi untuk Galaxy Tab.
Namun jika perbandingannya dilihat dari konten lokal yang mengayomi warga Korea Selatan, Galaxy Pad masih unggul jauh dari iPad.
Sebagai contoh, Galaxy Pad sudah didukung oleh dua toko aplikasi mobile Textore dan Kyobo Bookstore. Nah, Tektore sendiri sudah dilengkapi dengan 8 surat kabar, 10 majalah, 25.000 buku dan 200 konten kartun. Sementara aplikasi Kyobo sudah diramaikan dengan 70.000 buku yang sebagian besarnya adalah buku elektronik Korea.
Di sisi lain, iBooks yang dijalankan Apple hanya memiliki sejumlah kecil e-book Korea. Salah satunya adalah yang dimiliki oleh KT, distributor Korea yang memiliki 100 e-book yang teregistarasi.
Dengan situasi tersebut, jelas saja iPad agak kesulitan melawan Galaxy Tab di kandangnya. Terlebih lagi ada unsur nasionalisme di kalangan pengguna gadget Korea yang tentu saja akan lebih berat berpihak ke Samsung yang asal Korea.
Sumber: detikNET
Sunday, January 30, 2011
iPad Tak Berkutik di Kandang Galaxy Tab
iPad Tak Berkutik di Kandang Galaxy Tab
Reza Pahlevi
5.0
stars based on
35
reviews
Jakarta - Samsung Galaxy Tab berhasil mengalahkan Apple iPad. Memang, kemenangan Galaxy Tab ini bukan di pasar tablet PC global, melainkan h...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Sosial Media
Paling Dibaca
-
E-Information
-
How to sort IP addresses using the GNU sort utility. The short answer. Here’s the invocation that works. It’s explained in the long answe...
-
E-Hardware
-
Server repository Indonesia Kambing Universitas Indonesia Mirror Universitas Jember http://dl2.foss-id.web.id/ http://repo.ugm.ac.id/
-
Cara Melihat Access Log Squid External Proxy Ubuntu dengan tulisan Berwarna Warni
-
AVG free antivirus adalah antivirus komputer favorite, dan karena baru tahu dari software yang dipakai saat melakukan update database virus ...
-
Hampir 2.000 situs arkeologi potensial di Arab Saudi berhasil dijelajahi oleh seorang arkeolog asal Perth, Australia, David Kennedy, tanpa m...
-
View Config Files Without Comments grep -vE "(^$|^#)" /etc/squid/squid.conf.default or grep ^[^#] /etc/squid/squid.conf.default ht...
-
Teman saya pernah meminta saya menginstall ulang windows di komputernya. Katanya sih windowsnya dah gak jalan lagi karena kena virus. Kemudi...
-
PseudoIsochromatic Plate Ishihara Compatible (PIP) Color Vision Test 24 Plate Editionx by Dr. Terrace L. Waggoner This on-line color...
Kategori
Timeline
-
▼
2011
(42)
-
▼
January
(17)
- Ponsel Berpanel Surya Paling Efisien Daya
- Siapkan IPTV, Telkom Perkuat Jaringan Super Highway
- 10 Situs Paling Banyak Diblokir di Dunia
- iPad Tak Berkutik di Kandang Galaxy Tab
- Perkosa 4 Teman Facebook, Seorang Pemuda Dibekuk
- iPhone Segera Gantikan Dompet
- Wah! Game Tiger Woods Disusupi Pegolf Topless
- Bom Moskow Terinspirasi Video Game Modern Warfare 2?
- Sony Perkenalkan Pesaing DS dan Smartphone
- Jangan Serang KPK, Tapi Dukung untuk Tangkap Penyu...
- Crop Circle Muncul di Pesawahan di Magelang
- Catatan Mikrotik
- Linux Iptables allow SQUID proxy incoming client r...
- Squid Proxy Server Limit the number of simultaneou...
- Configure squid for LDAP authentication using squi...
- Howto: Squid proxy authentication using ncsa_auth ...
- Tips Monitoring Squid Proxy
-
▼
January
(17)
Formulir Kontak
Kategori
Kategori
Powered by Blogger.
EmoticonEmoticon